Menjadi Calon Suami Idaman...

Sebenernya agak berat materi yang saya ambil kali ini. Saya menyadur dari penulis Ernia Karina (Sumber). Mari Kita Mulai 1. Luangkan waktu untuk anak anakmu nanti. Sentuhan ayah akan membantu mereka mengembangkan diri. Persoalan anak memang sudah seharusnya jadi tanggung jawab bersama. Dalam mengurus anak, memang peran seorang istri lebih mendominasi. Istrilah yang seringkali memandikan, menggantikan popok, menyuapi, mengajak bermain, mencuci botol susu, hingga menina bobokan anak. Tetapi bukan berarti seorang suami...

Keajaiban Sedekah

Kisah nyata ini terjadi di Jawa Tengah. Hari itu, seorang lelaki tengah mengengkol vespanya. Tapi tak kunjung bunyi. “Jangan-jangan bensinnya habis,” pikirnya. Ia pun kemudian memiringkan vespanya. Alhamdulillah... vespa itu bisa distarter. “Bensin hampir habis. Langsung ke pengajian atau beli bensin dulu ya? Kalau beli bensin kudu muter ke belakang, padahal pengajiannya di depan sana,” demikian kira-kira kata hati lelaki itu. Ke mana arah vespanya? Ia arahkan ke pengajian. “Habis ngaji baru beli bensin.” “Ma naqashat...

Penyakit Cemburu

Tau ga sih apa itu cemburu ? menurut kamus besar bahasa Indonesia, cemburu adalah merasa tidak atau kurang senang melihat orang lain beruntung dsb. Menurutku yaa bukan masalah beruntung sih, kalo beruntung kan setiap orang berbeda dengan keberuntungannya masing-masing. Tapi menurutku, cemburu itu dimana kita ga bisa santai menerima keadaan dimana orang yang kita sayangi atau senangi bergaul dekat dengan orang lain. Orang lain disini tentunya orang yang memiliki beda kelamin dengan orang yg kita sayangi. Kalo masih teman deketnya...
Facebook Twitter RSS